S1 SASTRA INGGRIS

Program Studi S1 Sastra Inggris Unisbank menawarkan pengetahuan dan ketrampilan menggunakan bahasa Inggris secara lisan dan tertulis yang didukung dengan teknologi sehingga lulusan trampil berbahasa Inggris dan berdaya saing dalam penggunaan Information Technology.

Program Studi S1 Sastra Inggris menawarkan tiga peminatan sesuai kebutuhan masyarakat global yang mendukung profil lulusan untuk dapat menjadi Creativepreneur, Edupreneur dan Virtual Assistant.

Berdasarkan Surat Keputusan Direktur Dewan Eksekutif BAN-PT No. 579/SK/BAN-PT/Ak.KP/S/II/2024, menyatakan bahwa Program Studi Sastra Inggris, Pada Program Sarjana Universitas Stikubank, Kota Semarang memenuhi syarat peringkat Akreditasi Baik Sekali

S.S (Sarjana Sastra)

  1. 1.    Mahasiswa dibekali dengan ketrampilan menggunakan bahasa Inggris secara lisan dan tertulis.
    2.    Mahasiswa dibekali dengan pengetahun tentang English linguistics, English literature, English teaching dan English for Business Communication.
    3.    Mahasiswa dibekali dengan ketrampilan menggunakan AI dalam membuat karya seperti membuat short story, poetry, business letters, social media content bahkan membuat game.
    4.    Mahasiswa dibekali dengan mata kuliah penunjang dan ketrampilan yaitu Copy Writing dan Bahasa Mandarin.

 

Total SKS: 147

Lama Kuliah: 8 Semester

Mata Kuliah Unggulan:

a. Business Correspondence
b. Writing Children Literature
c. Copy Writing
d. Bahasa Mandarin
e. Teaching English as a Foreign Language

Dosen berpendidikan S2 dan S3 serta memiliki kepakaran:

  1. Pendidikan Bahasa Inggris
  2. Bahasa dan Sastra Inggris

Lulusan Program Studi Sastra Inggris bisa bekerja di sektor industri, pariwisata, seni, dan pendidikan.

A. Creativepreneur

  • Pengalih Bahasa
  • Pendamping Bahasa
  • Penulis
  • Peneliti
  • Komunikator Bahasa Inggris
  • Content Creator


B. Edupreneur

  • Pengajar


C. Virtual Assistant

  • Asisten Pribadi
  • Data Analyst
  • Social Media Management
  • Customer Service
  • Correspondence Administrator
  • Recruiter

Testimoni

Daftar Sekarang