SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN LAPTOP DENGAN METODE ANALYTICAL HIERARKI PROCESS (AHP) BERBASIS WEB MOBILE
Abstract
Laptop sekarang bukanlah barang mewah, melainkan sekarang sudah menjadi kebutuhan bagi masyarakat terutama pelajar. Perkembangan Teknologi yang semakin maju dan Vendor Laptop semakin bersaing dengan spesifikasi yang ditawarkan membuat kebingungan dalam pemilihan produk bagi konsumen. Sistem pendukung keputusan (SPK) merupakan sistem yang mampu memberikan alternatif solusi dalam permasalah tersebut. Sistem pendukung keputusan yang saat ini berkembang dengan bermacam metode, salahsatunya metode AHP (Analytical Hierarchy Process) membantu membuat keputusan. Data yang diperoleh dari Masyarakat yang berada di Semarang antara pekerja dan pelajar. Dengan metode AHP Sistem Pendukung Keputusan dapat menghasilkan rekomendasi laptop terbaik Merk Asus dengan nilai 0,305. Adanya sitem ini mempermudah masyarakat dalam memberikan rekomendasi laptop sesuai urutan peringkat alternatif secara hirearki.
References
[2] Michael S Scott Morton, Peter G W Keen (1997) Pengertian sistem pendukung keputusan dalam buku Sistem Informasi Manajemen.
[3] Nugroho, Bunafit. 2004. PHP & MySQL dengan Editor Dreamweaver MX. Yogyakarta: Andi.
[4] Nasir, Kemal,. Pribadi, Renggo. (2007) Pengantar Sistem Operasi Komputer.2007.
[5] Hartanto, Teddy (2012). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Laptop Berbasis Web dengan Metode Analitycal Hierarchy Process (Studi Kasus : SAMCO COMPUTER)
[6] Nugroho Sempati, Riyo (2014). Aplikasi Online Pemilihan Laptop Dengan Menggunakan metode Analytical Hierarchy Process . Diss. UNIVERSITAS STIKUBANK.
[7] Saputra, Yulian (2015). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Laptop Dengan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP)
[8] Pujo Sanyoto, Gathot (2017). Pendukung Keputusan Pemilihan Laptop Untuk Kebutuhan Operasional Dengan Metode AHP (Studi Kasus : Direktorat Pembinaan Kursus dan Pelatihan Kemdikbud).
[9] Atmaja, I Nyoman. Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Paket Wisata Dan Reservasi Travel Dengan Metode AHP Dan TOPSIS Berbasis Web.
[10]Umar, Rusydi (2018). Sistem Pendukung Keputusan dengan Metode AHP untuk Penilaian Kompetensi Soft Skill Karyawan.