RANCANG BANGUN SISTEM PENJUALAN PADA THRESHOLD APPAREL UNGARAN BERBASIS WEB

  • 10.01.55.0036 ACHMAD BAYU SETIAJI

Abstract

ABSTRACT

 

The selling and ordering t-shirts at Threshold Apparel is still using manual system and not computerized. The problem is how to make an e-commerce which designed to be able to receive the order and designed to be able to receive order with picture that uploaded directly by the customers, and also be able to inform the selling report, order by picture report and stock report to the owner.

 

Based on the problems, it came an idea to make an e-commerce which can receive ordering product and can design the t-shirt which uploaded directly by the customers. The progamming language used PHP, and the database design used MySQL.

 

The result of this research made an e-commerce website at Threshold Apparel. This website could do the selling process, buying, ordering, designing online the t-shirt and making reports. This website could be develop online in furthur, and also developing at the display and the reports.

Keywords: website, e commerce, php, mysql

.

 

ABSTRAK

 

Prosespenjualan dan pemesanan kaos pada Threshold Apparelmasih menggunakan cara manual dan belum terkomputerisasi.Permasalahannyaadalahbagaimanamembuatsebuahwebsite penjualan atau e-commerce yang dirancang untuk apat menerima pemesanan produk jadi dan di rancang untuk dapat menerima pemesanan produk dengan gambar yang dapat di upload secara langsung oleh konsumen, serta dapat memberikan laporan penjualan, laporan pesanan gambar yang di upload konsumen, dan laporan stok barang kepada pemilik.

 

Dari permasalahan tersebut memunculkan gagasan untuk membuat suatu website penjualan atau e-commerce yang di dalamnya dapat melakukan pemesanan produk jadi dan dapat merancang kaos yang desainnya di upload secara langsung oleh konsumen. Bahasa pemrograman yang digunakan adalah PHP, serta  perancangan database yang digunakan adalah MySQL

Penelitianinimenghasilkansebuahwebsite penjualan pada Threshold Apparel. Website ini dapat melakukan proses penjualan, pembelian, pemesanan, merancang kaos yang dilakukan oleh kosumen hingga pembuatan laporan. Website ini dapat di kembangkan secara online untuk kedepannya, disertai peningkatan tampilan dan penyempurnaan pada pembuatan laporan.

Kata kunci : Website, E-Commerce, PHP, MySQL

Published
2017-11-01
How to Cite
ACHMAD BAYU SETIAJI1. (2017). RANCANG BANGUN SISTEM PENJUALAN PADA THRESHOLD APPAREL UNGARAN BERBASIS WEB. Information Technology and Telematics, 7(2). Retrieved from https://www.unisbank.ac.id/ojs/index.php/fti3/article/view/5338
Section
Articles