RANCANG BANGUN PENERIMAAN SISWA BARU PADA SMA TRISULA KENDAL

  • 12.01.55.0088 ALFAN HIDAYAT

Abstract

Abstrak

Aplikasi penerimaan siswa baru pada SMA Trisula Kendal yang berada di Jl. Waluyo No.8 Kendal, Jawa Tengah. Masalah yang terjadi disekolahan ini adalah belum dimanfaatkannya teknologi informasi yang baik, sehingga sistem yang ada belum dapat dimaksimalkan dengan baik.  Rancang bangun penerimaan siswa baru pad SMA Trisula Kendal dikembangan  dengan menggunakan sistem Prototyping dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL. Adapun tujuan yang akan dicapai adalah untuk mengimplementasikan rancangan tersebut kedalam pendaftaran online yang berbasis web sehingga dapat memudahkan siswa dalam pendaftaran siswa baru.  Hasil dalam penelitian ini adalah menghasilkan aplikasi penerimaan siswa baru pada SMA Trisula Kendal sehingga siswa tanpa harus datang ke sekolahan.

Kata Kunci : penerimaan siswa baru Web, Metode Prototyping, PHP, MySQL.

Published
2017-05-03
How to Cite
ALFAN HIDAYAT1. (2017). RANCANG BANGUN PENERIMAAN SISWA BARU PADA SMA TRISULA KENDAL. Information Technology and Telematics, 7(1). Retrieved from https://www.unisbank.ac.id/ojs/index.php/fti3/article/view/4888
Section
Articles