CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT PEMASANGAN BTS XL DIKALIMANTAN SELATAN OLEH PT.DMM MENGGUNAKAN SMS GATEWAY BERBASIS WEB
Abstract
Abstrak
CRM (Customer Relationship Management) untuk pemasangan BTS XL kalimantan selatan oleh PT.DMM menggunakan Gateway inimerupakansalahsatufasilitas yang memanfaatkan media SMS. Sistem akan memberikan informasi hasil installasi kepada customer, sehingga memungkinkan customer dapat mengetahui hasil installasi BTS dengan efektif.
Metodepengembangan sistem CRM yang digunakan adalah CBD (Component Based Development). Dengan pendekatan CBD memungkinkan suatu aplikasi terbentuk dari komponen-komponen yang dibentuk secara independen dan reuseable.
SedangkanperancangansistemmenggunakanUsecase Diagram, Class Diagram dan Flowchart. Aplikasi SMS Gateway dibuat dengan program PHP, untuk engine SMS menggunakan Gammu dan untuk menghubungkan modem dengan database MySQL.
Implementasi Customer Relationship Management dengan SMS Gateway berbasis web dibangununtuk proses pengiriman informasi hasil pemasangan BTS XL sehingga hasil atau informasi bisa diinformasikan secara detail, lebih efektif dan efisien. Informasi-informasi yang bisadikirim via SMS Gateway meliputi site id, site name, tipe site, dan perangkat-perangkat lain yang sudahdiinstal.
Kata Kunci: CRM, SMS Gateway, CBD.