SISTEM INFORMASI PEMASARAN ONLINE PADA INDUSTRI VULKANISIR BAN KARISMA GODONG

  • 10.01.55.0076 Imam Nur Arifin

Abstract


Abstract :

Perusahaan yang bergerak dalam bidang penjualan vulkanisir ban karisma Godong memiliki konsumen yang cukup beragam mencakup semua golongan. Saat ini sistem pemasaran Karisma Godong masih secara manual yaitu hana dengan memajang barang-barang ditoko saja sehingga pemasarana kurang efektif dan tidak meluas . Dengan ditambana laanan sistem informasi pemasaran online pada Karisma Godong maka konsumen dapat mengetahui lebih banak informasi.

Tujuan yang akan dicapai adalah membuat sistem informasi pemasaran online pada Industri Vulkanisir ban Karisma Godong yang dapat diakses oleh siapapun ang menggunakan media internet sehinga dapat menarik minat pelanggan supaa membli barang Karisma Godong.

Hasil dari penelitian ini adalah telah berhasil dibuatna sebuah website tentang vulkanisir ban Karisma Godong dan penerapam sistem informasi pemasaran online pada Industri vulkanisir ban Karisma Godong yang baru ini merubah sistem yang selama ini berjalan di Karisma Godong tersebut.

Published
2014-11-02
How to Cite
Imam Nur Arifin1. (2014). SISTEM INFORMASI PEMASARAN ONLINE PADA INDUSTRI VULKANISIR BAN KARISMA GODONG. Information Technology and Telematics, 4(2). Retrieved from https://www.unisbank.ac.id/ojs/index.php/fti3/article/view/2792
Section
Articles