SISTEM INFORMASI PERAWATAN ALAT BERAT PADA CV. AGUNG TEKNIK SEMARANG

  • 10.01.55.0100 Fanny Sicha Iswari

Abstract

Abstract - Service or maintenance is one of the most important logistics activities in support of the operation of industrial equipment readiness. CV, Agung Teknik is one company that is engaged in the equipment leasing industry in the form of rental equipment - heavy equipment. But in heavy equipment maintenance scheduling, companies still use manual scheduling of treatment in each tool.
This study aims to build an information system-based scheduling for heavy equipment maintenance. Where it include scheduling of heavy equipment to perform servicing activities and alert system programmed schedule in the program. The system is built using Dreamweaver and programming language used is PHP. The database was built using PHP MyAdmin which is open source software.
The system is designed is able to display the alert system to facilitate worker knows matured machine service. Thereby reducing sudden damage when the tool is being used
Keywords: information system, equipment servis,Php.
Abstraksi - Servis atau perawatan merupakan suatu kegiatan logistik yang paling penting dalam mendukung kesiapan operasi peralatan industri. CV. Agung Teknik merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang persewaan peralatan industri berupa penyewaan alat - alat berat. Namun dalam penjadwalan perawatan alat berat, perusahaan masih menggunakan cara manual dalam setiap melakukan penjadwalan perawatan alat.
Penelitian ini bertujuan untuk membangun sebuah sistem informasi berbasis penjadwalan untuk perawatan alat berat. Dimana di dalamnya mencakup penjadwalan alat berat untuk melakukan kegiatan servis dan terprogram jadwal pada alert system di dalam program. Sistem ini dibangun dengan menggunakan DreamWeaver dan bahasa pemrograman yang digunakan adalah PHP. Database dibangun dengan menggunakan Php MyAdmin yang merupakan perangkat lunak open source.
Sistem ini dirancang mampu untuk menampilkan alert system agar memudahkan pekerja mengetahui jatuh tempo servis alat berat. Sehingga mengurangi kerusakan mendadak ketika alat sedang digunakan.
Kata Kunci : Sistem Informasi, Perawatan Alat Berat, Php.
Published
2014-11-28
How to Cite
Fanny Sicha Iswari1. (2014). SISTEM INFORMASI PERAWATAN ALAT BERAT PADA CV. AGUNG TEKNIK SEMARANG. Information Technology and Telematics, 4(2). Retrieved from https://www.unisbank.ac.id/ojs/index.php/fti3/article/view/2728
Section
Articles