GAME PEMBELAJARAN MENGENAL PETA MENGGUNAKAN ADOBE FLASH PADA SEKOLAH DASAR

  • 09.01.53.0075 Sandi Adi Putra

Abstract

Belajar dengan menggunakan game tentu sudah tidak asing lagi bagi orang pada umumnya,dikarenakan kemajuan teknologi yang sudah berkembang dengan begitu cepat, juga menimbulkan berbagi dampak positif bagi dunia pendidikan.Game edukasi sangat menarik untuk dikembangkan. Ada beberapa kelebihan dari game edukasi dibandingkan dengan metode edukasi konvensional.Salah satu kelebihan utama game edukasi adalah pada visualisasi yang nyata dan adanya animasi yang dapat membantu meningkatkan daya ingat anak di usia 6-7 tahun.   Pembelajaran dengan game juga sangat menarik untuk dikembangkan di masa yang akan datang dengan game pembelajaran peta untuk SD, game pembelajaran peta di rancang seserderhana mungkin dalam arti memiliki desain antarmuka yang user friendly  dan aturan permainan yang tidak terlalu rumit. 
Game ini menggunakan menggunakan Adobe Flash CS5 dan Action Script versi 2.0 yang dapat menghasilkan  interface yang menarik dan interaktif dibanding dengan program-program lain, dan file yang dihasilkan tidak terlalu besar dan sebagai pengolah gambar dan wikipedia sebagai sumber informasi menggunakan photosop.
Kata kunci: game aplikasi adobe flash CS5,Action Scrip Versi 2.0, photosop.
Published
2013-10-28
How to Cite
Sandi Adi Putra0. (2013). GAME PEMBELAJARAN MENGENAL PETA MENGGUNAKAN ADOBE FLASH PADA SEKOLAH DASAR. Information Technology and Telematics, 3(1). Retrieved from https://www.unisbank.ac.id/ojs/index.php/fti3/article/view/1980