APLIKASI PENGINGAT JADWAL PERIKSA MEDIS BERBASIS SMS UNTUK PESERTA KB

  • 08.01.55.0081 Reniati Ekasasi

Abstract

Abstrak

KB suntik merupakan program KB yang di lakukan secara berkala dan di lakukan sesuai dengan waktunya, karena  jika lupa melakukan KB suntik maka bisa mengakibatkan kehamilan yang tidak terencana.

Dengan adanya teknologi yang semakin maju telah berpengaruh dalam segala aspek kehidupan. Karena perkembangan teknologi komputer dan konunikasi dapat digunakan sebagai aplikasi pengingat seperti aplikasi pengingat jadwal suntik KB.

Dalam penelitian ini digunakan bahasa pemrograman PHP dan Gammu yang digunakan untuk mengkoneksikan PC dengan Hanphone. Hanphone yang digunakan  adalah Sony Ericson w 200 i sebagai modem.

Penelitian ini menghasilkan sebuah program aplikasi pengingat jadwal rekam medis berbasis SMS untuk peserta KB. Program aplikasi ini dapat digunakan untuk menyimpan data peserta KB, menentukan jadwal pelaksanaan suntik KB serta dapat mengirimkan informasi mengenai jadwal pelaksanaan suntik KB secara otomatis kepada peserta KB.

 

Kata kunci    : SMS gateway, Suntik KB

Published
2013-02-19
How to Cite
Reniati Ekasasi0. (2013). APLIKASI PENGINGAT JADWAL PERIKSA MEDIS BERBASIS SMS UNTUK PESERTA KB. Information Technology and Telematics, 1(2). Retrieved from https://www.unisbank.ac.id/ojs/index.php/fti3/article/view/1064