RANCANG BANGUN E-COMMERCE DAN OTOMATISASI PROMO DI FACEBOOK PADA TOKO JERSEY BOLA OUTLET KUDUS

  • Andi Widodo Universitas Stikubank
  • Muji Sukur Universitas Stikubank

Abstract

Rancang  bangun e-commerce dan otomatisasi promo di Facebook pada Toko Jersey Bola Outlet Kudus. Outlet ini dalam melakukan pemasaran/penjualan masih menggunakan media penyampaian yang sederhana, sehingga untuk memasarkan produk masih belum maksimal. Adapun media yg digunakan yaitu dengan sosial media Facebook. Aplikasi rancang bangun e-commerce dan otomatisasi promo di Facebook pada Toko Jersey Bola Outlet Kudus dikembangkan dengan menggunakan prototyping dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL. Sistem dibuat untuk memudahkan dalam pemesanan baju bola dan konfirmasi pembayaran dilakukan secara online, dan pengelolaan data produk, data pelanggan, transaksi pemesanan dan pembayaran. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah studi lapangan yang meliputi interview atau tanya jawab langsung secara sistematis dengan pihak toko jersey. Studi kepustakaan juga dilakukan dengan cara membaca dan mempelajari buku-buku literature yang berhubungan dengan sistem informasi penjualan.

References

[1] Amin, Fathkul, R. Soelistijadi, dan Aji Priyambodo, 2012, Aplikasi E-Commerce Sentra Batik di Kota Semarang Sebagai Salah Satu Upaya Media Promosi dan Transaksi Secara Online, Dinamik 17.1
[2] Kadir, Abdul, 2008, Dasar Pemrograman Web Dinamis Menggunakan, PHP , Andi, Yogyakarta
[3] Kotler, Philip, 2008, Prinsip-Prinsip Pemasaran, Erlangga, Jakarta
[4] Nugroho, Bunafit (2014) membuat website toko online, PT.ALIF MEDIA, Bantul D.I.Yogyakarta
[5] Nugroho, Wurianto (2009) E-business membangun blog bisnis di internet, PT.ELEX MEDIA KOMPUTINDO, Jakarta
[6] Nugroho, Bunafit, 2014, Panduan Proyek Membuat Website Toko Online dengan PHP, MySQL dan Dreamweaver, PT.Alif Media, Yogyakarta
[7] Rejeki, Rara Sri Artati, and Agus Prasetyo Utomo. "Perancangan dan pengaplikasian sistem penjualan pada “Distro Smith” Berbasis E-commerce." Dinamik 16.2 (2011).
[8] Riyeke, Ustadianto (2001) Fremework e-commerce, ANDI, Yogyakarta
[9] Sanjaya,R. (2005) Pengolahan Database MySQL 5 dengan Java 2, ANDI, Yogyakarta
[10] Siang, Viviliana. "dkk. 2009." Perancangan Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web Pada Pempek Nony 168, STMIK MDP
[11] Suhendar. 2002. Visual Modeling Menggunakan UML dan Rational Rose.Informatika: Bandung
Published
2019-03-09
How to Cite
Widodo, A., & Sukur, M. (2019). RANCANG BANGUN E-COMMERCE DAN OTOMATISASI PROMO DI FACEBOOK PADA TOKO JERSEY BOLA OUTLET KUDUS. Dinamika Informatika : Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi, 11(1), 44-56. https://doi.org/10.35315/informatika.v11i1.8149
Section
Articles