APLIKASI MATLAB DALAM PERHITUNGAN BEP (BREAK EVEN POINT) SUATU USAHA

  • Erwan Adi Saputro UPN VETERAN JAWA TIMUR
  • Arya Mustofa University of Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur, Indonesia
  • Rasendriya Putra University of Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur, Indonesia
  • Wiwin Nopiyanti University of Pembangunan Nasional "Veteran" Jawa Timur, Indonesia

Abstract

Dalam melakukan usaha tentunya seorang wirausahawan akan mencari keuntungan. Sebelum mendapat keuntungan, sebuah usaha harus mendapatkan hasil penjualan atau hasil usaha yang telah melewati BEP (break even point), sehingga usaha tersebut telah balik modal. Tujuan dari program ini adalah untuk menyusun program matlab perhitungan keuntungan usaha meubel yang dapat mencari berapa unit barang yang perlu dijual serta berapa nilai hasil penjualan yang harus dipenuhi agar suatu usaha dapat dikatakan telah balik modal dan mulai menghasilkan keuntungan. Metode penelitian yang dilakukan yaitu dengan membuat listing program yang akan menghasilkan prediksi unit yang harus terjual serta nilai hasil penjualan yang harus terpenuhi. Dalam listing ini, terdapat tiga pilihan, yaitu menghitung nilai BEP unit, menghitung nilai BEP rupiah, dan menghitung nilai keuntungan bersih. Untuk menghitung BEP unit dan BEP rupiah dilakukan dengan cara memasukkan nilai biaya tetap, harga per unit, dan biaya variabel per unit kemudian akan diproses dengan rumus sehingga memperoleh nilai BEP unit dan BEP rupiah. Sedangkan untuk mencari keuntungan bersih dilakukan dengan cara memasukkan harga jual barang dan biaya tetap, kemudian akan diproses dengan rumus sehingga mendapat nilai keuntungan bersih yang kemudian dilakukan perulangan untuk mengetahui berapa besar keuntungan untuk sekian produk terjual. Jika dilakukan secara manual, perhitungan ini akan cukup memakan waktu dan memerlukan ketelitian dalam menghitungnya, sehingga diperlukan program matlab untuk mempermudah serta meningkatkan akurasi nilai perhitungan BEP unit, BEP rupiah, dan keuntungan bersih.

References

DAFTAR PUSTAKA
[1] Choiriyah u.v,dzulkirom M.AR,Hidayat R.R,2016, ANALISIS BREAK EVEN POINT
SEBAGAI ALAT PERENCANAAN PENJUALAN PADA TINGKAT LABA YANG DIHARAPKAN (Studi Kasus pada Perhutani Plywood Industri Kediri Tahun 2013-2014), Jurnal Administrasi Bisnis (JAB)|Vol. .35 No. 1,Hal 196-206
[2] Zulfikar A,2020,Penjelasan,fungsi,dan cara menghitung BEPuntuk kegiatan bisnis, https://www.co/blog/indonesia/caramenghitungbep/#:~:text=Ada%20dua%20cara%20menghitung%20BEP,Per%20Unit%20%2F%20Harga%20Per%20Unit,diakses pada 28 Desember 2020
[3] Winarko P.S, Astuti P,2018, ANALISIS COST-VOLUME-PROFIT SEBAGAI ALAT
BANTU PERENCANAAN LABA (MULTI PRODUK) PADA PERUSAHAAN PIA LATIEF KEDIRI, JURNAL NUSAMBA VOL. 3 NO.2,Hal 9-21
[4] Tawakkal B, Basir M, Hanafi M.A.N, 2019, ANALISIS PENENTUAN BIAYA TETAP DAN,BIAYA VARIABEL DALAM MENINGKATKAN LABA PADA OUTLET THE COFFEE BEAN & TEA LEAF GRAND INDONESIA DI KOTA MAKASSAR, PAY Jurnal Keuangan dan Perbankan. Vol. 1 No. 2,hal 107-115
[5] Masril,2017, PENGARUH PENDAPATAN TERHADAP LABA BERSIH PADA PERUSAHAAN PLASTIK DAN KACA YANG LISTING DI BEI PERIODE 2010 - 2014, JURNAL SAMUDRA EKONOMI DAN BISNIS, VOL.8, NO.1 hal 663-670
[6] Cahyono, B 2013, PENGGUNAAN SOFTWARE MATRIX LABORATORY (MATLAB) DALAM PEMBELAJARAN LINIER ,Jurnal phenomenon vol.1 no.1
[7] Silalahi, D 2019, CARA MENGHITUNG LABA RUGI DALAM LAPORAN USAHA, https://alumak.id/blog/cara-menghitung-laba-rugi-dalam-laporan-usaha/, diakses pada 28 Desember 2020
[8] Rahmadya, 2017, MEMBERSIHKAN LAYAR DAN VARIABEL PADA COMMAND WINDOW MATLAB, https://rahmadya.com/2017/07/25/membersihkan-layar-dan-variabel-pada-command-window-matlab/, diakses pada 28 Desember 2020
[9] Saefulloh,W,2019,INPUT DAN OUTPUT DATA PADA MATLAB, https://browsinau.blog
spot.com/2019/01/input-dan-output-data- matlab.html#:~:text=Pada%20Matlab%2C%20
dapat%20menggunakan%20syntax%20disp%20atau%20fprintf.&text=syntax%20fprintf%20adalah%20syntax%20fprintf%20adalah%20syntax%20output,baris%20baru%2C%20 dan%20lain%20lain, di akses pada 28 Desember 2020
[10]Tjolleng A,2020, Perintah switch-case-otherwise pada MATLAB, https://amirtjolleng
blogspot.com/2020/06/perintah-switch-case-otherwise-pada.html,diakses pada 28 desember,2020
[11]TJOLLENG A,2020,Pernyataan Perulangan (Looping) pada MATLAB, https://amirtjolleng
blogspot.com/2020/06/pernyataan-perulangan-looping-pada.html,diakses pada 28 desember 2020
Published
2021-06-30
How to Cite
Saputro, E., Mustofa, A., Putra, R., & Nopiyanti, W. (2021). APLIKASI MATLAB DALAM PERHITUNGAN BEP (BREAK EVEN POINT) SUATU USAHA. Dinamik, 26(1), 31-37. https://doi.org/10.35315/dinamik.v26i1.8349
Section
Articles