IMPLEMENTASI GYROSCOPE-ARDUINO PADA KENDALI KESEIMBANGAN

  • Eddy Nurraharjo
  • Zuly Budiarso Universitas Stikubank

Abstract

Gyroscope merupakan salah satu fitur yang dimiliki oleh modul GY-521, disamping kemampuan accelerometernya. Fokus pengamatan pada penelitian ini adalah upaya untuk membuat konsep antarmuka terhadap gyroscope-accelerometer dengan mengintegrasikannya bersamaan dengan modul Arduino UNO R3.

Arduino menjadi inti dalam pemrosesan sinyal yang dihasilkan dari modul GY-521, dan diolah dengan formulasi sederhana menggunakan konsep segitiga siku-siku, unutk kemudian dihailkan data keluaran dengan simulasi menggunakan motor servo, sebagai indikasi pitch dan roll.

Hasil penelitian ini adalah model komunikasi interaksi hasil perancangan antarmuka sistem yang diamati, dan mampu memberikan hasil pendekatan terhadap perubahan sudut dan respon motor servo terkendali dengan formulasi segitiga siku-siku dan batasan sudut 90 derajat sudut gerakan. Simulasi diberikan pada range sudut sebesar -90 hingga +90 derajat. Library yang terlibat dalah Wire.h, SPI.h dan Servo.h yang diperoleh dari internet.

References

Ardi Winoto, 2008, “Mikrokontroler AVR ATmega8/32/16/8535 dan Pemrogramannya dengan Bahasa C pada WinAVR”, Penerbit Informatika, Bandung
Endra Pitowarno, 2005, “Mikroprosesor & Interfacing”, Penerbit Andi, Yogyakarta
Maik Schmidt, 2011, "Arduino - A Quick Start Guide Quick Start Guide", Pragmatic Programmers, LLC, USA
Muhammad Riyadi, Wahyudi, Iwan Setiawan, 2010, Pendeteksi Posisi Menggunakan Sensor Accelerometer MMA7260Q Berbasis Mikrokontroler Atmega 32, Jurnal Transmisi, UNDIP Semarang
Ruslan Gani, Wahyudi, Iwan Setiawan, 2013, Perancangan Sesnsor Gyroscope dan Accelerometer Untuk Menentukan Sudut dan Jarak, Makalah Seminar Tugas Akhir, UNDIP Semarang
Yuga Aditya Pramana, Implementasi Sensor Accelerometer, Gyroscope Dan Magnetometer Berbasis Mikrokontroler Untuk Menampilkan Posisi Benda Menggunakan Inertial Navigation System (INS), UNIKOM
Published
2019-06-17
How to Cite
Nurraharjo, E., & Budiarso, Z. (2019). IMPLEMENTASI GYROSCOPE-ARDUINO PADA KENDALI KESEIMBANGAN. Dinamik, 23(1), 11-14. https://doi.org/10.35315/dinamik.v23i1.7173
Section
Articles