Game dengan Teknik Single-Layout

  • Muji Sukur Universitas Stikubank
  • Eddy Nurraharjo Universitas Stikubank

Abstract

Beberapa permainan yang telah dibuat oleh komunitas baik dalam tingkat pemula maupun tingkat
mahir dengan menggunakan fitur perangkat bantu Construct 2.0 menjadi tantangan tersendiri. Beberapa
rancangan desainer permainan berbasis construct memiliki fitur layout yang bervariasi ragam serta
menyebabkan kebutuhan kapasitas memori yang lebih besar. Upaya yang akan dijadikan tematik pada
penelitian in adalah pengamatan terhadap kapasitas kebutuhan memori khususnya sebagai upaya
minimalisasi kapasitas memori yang dibutuhkan dengan menggunakan teknik single layout multilayer,
dibandingkan dengan penggunaan teknik sebelumnya yaitu multi layout dan multilayer. Hal ini akan
dikomparasi dalam model tabulasi terkait. Adapun tujuan dalam penelitian pada kesempatan kali ini adalah
Mengimplementasikan salah teknik animasi gambar dengan teknik single layout. Mengetahui implementasi
teknik single layout multilayer. Adapun kesimpulan yang dapat ditarik berdasarkan hasil dan analisa
penelitian ini bahwa Teknik single layout multi layer mampu didesain dengan baik dengan menggunakan
perangkat Construct 2.0, namun dalam pengamatan terhadap kapasitas memori sejauh pengamatan tidak
memberikan pengaruh secara signifikan, dimana hal ini dipengaruhi oleh beberapa hal diantaranya: sejumlah
resolusi gambar yang terlibat (karakter, latar belakang, animasi), sejumlah media audio yang terlibat,
sejumlah animasi dari sejumlah framenya, sejumlah event-action yang terlibat dalam permainan
(kompleksitas permainan).

References

---, 2007, Advance in Dynamic Game Theory,
Annals of International Society of
Dynamic Games, Birkhauser, Boston
Azriel, J., Erthal, M., Starr, E., Answers,
Questions, and Deceptions: What Is the
Role of Games in Business Education.
Journal of Education for Business,
Sept/Oct 2005, p.9-13.
Cochrane, Jame (2005). Can you Really Learn
Basic Probability by Playing a Sport
Board Game? Amercian Statistician, 59
(3), p.266-272
J.C.C. McKinsey, 1952, Introduction to The
Theory of Games, The Rand Corp. santa
Monica, California
J.F. DiMarzio, 2008, Android A Programmer’s
Guide, Mc. Graw Hill
Siti Munawaroh, Wiwien Hadikurniawati, 2013,
Laporan Penelitian, “Analisa Animation
Technique pada Aktifitas Multimedia
berbasis XML Layout pada Android”
Siti Munawaroh, Wiwien Hadikurniawati, 2015,
Laporan penelitian, “Implementasi Frame
by Frame Animation Technique pada
Aktifitas Game ‘Tebak’ berbasis
Android”
Published
2016-01-11
How to Cite
Sukur, M., & Nurraharjo, E. (2016). Game dengan Teknik Single-Layout. Dinamik, 21(1), 38-41. https://doi.org/10.35315/dinamik.v21i1.6079
Section
Articles