Dokumentasi Dijital sebagai Metadata E-Heritage Warisan Budaya Semarang dengan Teknologi Komputasi Awan

  • Dewi Handayani Untari Ningsih
  • Dwi Budi Santoso
  • . Saefurrohman

Abstract

Electronic Heritage (eHeritage) merupakan bentuk pendokumentasian produk warisan budaya (analog) ke dalam format digital. Perancangan electronic-Heritage (eHeritage) dalam bentuk dokumentasi dijital warisan budaya  Semarang dilakukan untuk melestarikan salah satu kebudayaan yang ada di Jawa tengah melalui penerapan teknologi komputer bagi upaya pelestarian dan publikasi. Dokumentasikan secara dijital warisan budaya dengan menggunakan teknologi komputasi awan, yang dilakukan dengan merekam dan mengolah sejumlah besar data serta disimpan secara on-line, dengan memanfaatkan layanan komputasi awan sebagai tempat penyimpanan data e-heritage yang bisa diakses oleh semua orang, pengelolaan informasi dengan menggunakan API Flickr, visualisasi dan presentasi hasil pengolahan data bisa ditampilkan untuk berbagai aplikasi.
How to Cite
Ningsih, D., Santoso, D., & Saefurrohman, . (1). Dokumentasi Dijital sebagai Metadata E-Heritage Warisan Budaya Semarang dengan Teknologi Komputasi Awan. Dinamik, 18(1). https://doi.org/10.35315/dinamik.v18i1.1670
Section
Articles